News and Blog

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM) 2021

WhatsApp Image 2021-02-09 at 11.04.03
Agenda

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM) 2021

Penerimaan proposal PKM 2021 telah dibuka! Yuk persiapkan tim dan proposalmu untuk diikutsertakan dalam kompetisi ilmiah mahasiswa terbesar di Indonesia ini. Cek ketentuan dan format penulisan proposal di pedoman PKM di https://simbelmawa.kemdikbud.go.id/portal/ Meski dalam keadaan pandemi covid-19 tetap semangat bagi teman-teman mahasiswa untuk mengikuti PKM
.
Ketentuan PKM di UMBY terdapat perubahan. Saat ini PKM & PHBD tidak lagi menjadi kewajiban yudisium, hanya menjadi salah satu persyaratan softskill yang dapat dipilih. Yuk cermati aturan terbaru penulisan PKM di UMBY di bak.mercubuana-yogya.ac.id pahami dan cermati baik-baik ya ketentuannya
.
Timeline PKM 2021:
✔ 20 Februari 2021
Proposal PKM paling lambat diterima di kemahasiswaan melalui email kemahasiswaan@mercubuana-yogya.ac.id dengan subject : proposal PKM 2021
✔ 22-24 Februari 2021
Seleksi proposal PKM oleh Biro Kemahasiswaan
✔ 25-28 Februari 2021
Pembenahan Proposal, Pengajuan user password & upload ke web DIKTI
.
.
Apabila terdapat pertanyaan silakan dapat ditanyakan melalui komentar di postingan instagram @kemahasiswaan_umby
.
Info lengkap 👇
http://bak.mercubuana-yogya.ac.id/2021/02/pembukaaan-proposal-kreativitas-mahasiswa-tahun-2021/

Leave your thought here

Your email address will not be published. Required fields are marked *