Preloader

Sosial Media FE UMBY

MEKANISME MAGANG :

Tahap

Pelaksanaan

Keterangan

Tahap 1

KRS Online

 

SIA

Tahap 2

Technical Meeting

Info via web FE

Tahap 3

Ploting Dosbing

Info via web FE

Tahap 4

Bimbingan dengan Dosbing

Offline

Tahap 5

Pelaksanaan Magang

Offline

Tahap 6

Penyusunan Laporan

Download Buku Panduan

Download Form Penilaian Magang

Tahap 7

Pengumpulan Laporan

Maksimal Pengumpulan : 9-30 Desember 2024

https://forms.gle/BMbDnE4ES6dDtXSV6

Tahap 8

Penginputan Nilai

Di input di SIA setelah UAS

BERKAS YANG HARUS DI KUMPULKAN / UPLOAD :
  1. Scan slip pembayaran magang Rp 625.000 dalam bentuk Pdf. (Slip pembayaran wajib di tuliskan Nim mhs_ Nama mhs_Keterangan Magang)
    BANK : BNI
    NO REKENING : 426.000.0424
    NAMA REKENING : YAYASAN WANGSAMANGGALA
  2. Screenshoot WA laporan magang sudah disetujui / di ACC oleh pembimbing bentuk Jpg
  3. SoftFile laporan dalam bentuk Pdf
  4. Link Youtube video magang saudara berdurasi 5-10 menit
  5. Judul semua file yang di upload : NIM_NAMA_KELAS
TEKNIS PENYUSUNAN LAPORAN MAGANG :
  1. Laporan disusun dalam bentuk artikel naratif (cerita) yang akan dikompilasi dan diterbitkan menjadi
  2. Jumlah halaman artikel minimal 15 halaman (di luar cover, pengesahan, dan daftar pustaka), dengan jenis huruf Times New Roman , font 12, dan spasi 1,5.
  3. Sistematika artikel laporan KKL/magang sekurang-kurangnya adalah sebagai berikut:
  • Judul, Nama Penulis, Nama Dosen Pembimbing, dan alamat email
  • Abstrak ditulis dalam Bahasa Inggris, berisi tujuan, metode, dan hasil magang, panjang 2-3 paragraf
  • Pendahuluan berisi uraian analisis situasi/kondisi dan masalah di lokasi magang, serta tujuan dan manfaat magang
  • Metode berisi solusi, program, dan teknik/metode implementasi solusi permasalahan lokasi magang
  • Hasil dan Pembahasan berisi uraian aktivitas program/kegiatan yang sudah dilaksanakan, perubahan yang sudah dihasilkan, evaluasi, dan pelajaran berharga (lesson learned), dilengkapi gambar/diagram, dokumentasi (foto) pelaksanaan magang yang relevan
  • Kesimpulan dan Saran berisi kesimpulan dari pelaksanaan magang dan berbagai rekomendasi untuk perbaikan/pengembangan bagi lokasi magang ke depan
  • Daftar Pustaka
  • Lampiran
    Sebagai lampiran artikel wajib menyertakan Surat Keterangan melaksanakan KKL/magang dari lokasi magang dan Form Penilaian Magang bertanda tangan dan cap